Cinta Eros...
menerawang jauh dia...
datang di musim gugur,dan hilang ketika musim semi.
berawal dari sebuah kegersangan.
angka satu hanya mili-ku..
bermain dalam permainan waktu,
hanya tero-tero bozo yang tetap tersenyum diwaktu hujan deras datang...
Senin, 17 November 2008
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
2 komentar:
Terima kasih atas kunjungan dan komentarnya di www.rindupulang.blogspot.com
Itu tulisan saya 13 tahun lalu, ketika masih di bangku Aliyah. Terinspirasi setelah ikut diskusi yang katanya mau mendekonstruksi keterpusatan komunitas sastra Madura pada Zawawi. Dekonstruksi yang saya pahami dari buku Bambang Sugiharto dalam konteks filsafat ketika itu adalah pemberontakan terhadap Narasi Besar yang dalam konteks itu direpresentasikan dalam sosok Zawawi. Dekonstruksi di sini mungkin cukup dekat dalam pengertian Derrida. Anda bisa mampir di sini (http://rindupulang.blogspot.com/2005/08/derrida-dekonstruksi-dan-ironi.html) untuk tulisan saya tentang Derrida hampir 4 tahun yang lalu.
Sekali lagi terima kasih.
Sebagai sebuah metodologi berparadigma posmodern, dekonstruksi dan sebagainya memang ada kecenderungan untuk melawan Narasi Besar. Salah satu eksprimentasi metodologi ini, meski bukan sastra, ada di sini: http://rindupulang.blogspot.com/2000/10/eksprimentasi-metodologi-postmodern.html
Posting Komentar